Tenun dengan harga terjangkau jadi cara gapai target pasar anak muda
3 weeks ago
Sekretaris Jenderal Cita Tenun Indonesia (CTI) Intan Fauzi mengatakan tenun dengan harga terjangkau merupakan cara untuk mengenalkan tenun pada anak muda dan menggapai target pasar generasi milenial.