Pemkab Batang perkuat ketahanan pangan lewat tanam pisang
2 months ago
ANTARA – Pemerintah Kabupaten Batang, Jawa Tengah, bekerja sama dengan Komando Distrik Militer (Kodim) 0736 Batang menanam ribuan bibit pohon pisang jenis “gebyar” di lahan seluas 4 hektare. Penjabat (Pj) Bupati ….